Akademi Al-Qur'an Mutiara Insani(AQMI) mempunyai beberapa kegiatan Harian salah satunya yaitu Kegiatan Belajar Mengajar yang biasanya dilaksanakan dari jam 9-11 pagi, dengan tujuan agar bertambah nya wawasan ilmu para Mahasantri Akademi Al-Qur'an Mutiara Insani sehingga dengan ilmu tersebut bisa memberikan manfaat untuk dirinya dan lingkungan sekitar
Rabu, 05 Januari 2022
Home »
Kegiatan Akademi Al-Qur'an Mutiara Insani
» Kegiatan Belajar Mengajar
0 komentar:
Posting Komentar